Jonny Greenwood, Gitaris Radiohead Spesialis Original Soundtrack
Jonny Greenwood, gitaris Radiohead dipercaya untuk menangani pengerjaan
album soundtrack film “You Were Never Really Here”.
Bagi Jonny ini adalah project kelima Ia menjadi komposer, setelah sebelumnya Ia juga menggarap
original soundtrack dari film Phantom Thread, There Will Be Blood, The Master
dan Inherent Vice. Khusus untuk album OST Phantom Thread, membuat Jonny masuk
nominasi piala Oscar.
Album original soundtrack “You Were Never Really Here” dijadwalkan akan
rilis secara digital pada tanggal 9 Maret mendatang melalui Lakeshore Records
(khusus Amerika Serikat) dan Invada Records (seluruh dunia).
Film “You Were Never Really Here” ditulis dan disutradarai Lynne Ramsay
dan dibintangi oleh Joaquin Phoenix, Judith Roberts, Ekaterina Samsonov, John
Doman, Alex Manette, Dante Pereira Olsen dan Alesandro Nivola. Film bercerita
tentang seorang veteran perang yang mencoba menyelamatkan wanita yang terjebak
dalam dunia sex trafficking. Film direncanakan akan ditayangkan di bioskop pada
tanggal 6 April mendatang.
Track list OST “You Were Never Really Here” :
1. Tree
Synthesisers (4:25)
2. Sandy’s Necklace (3:47)
3. Nausea (1:49)
4. Hammer and Tape (1:22)
5. Brothel (Bass Clarinet) (3:47)
6. The Hunt (3:23)
7. Dark Streets (1:52)
8. Ywnrh (3:56)
9. Nina Through Glass (3:22)
10. Votto (4:01)
11. Dark Streets (Reprise) (1:53)
12. Downstairs (0:50)
13. Joe’s Drive (1:23)
14. Tree Strings (5:10
2. Sandy’s Necklace (3:47)
3. Nausea (1:49)
4. Hammer and Tape (1:22)
5. Brothel (Bass Clarinet) (3:47)
6. The Hunt (3:23)
7. Dark Streets (1:52)
8. Ywnrh (3:56)
9. Nina Through Glass (3:22)
10. Votto (4:01)
11. Dark Streets (Reprise) (1:53)
12. Downstairs (0:50)
13. Joe’s Drive (1:23)
14. Tree Strings (5:10